Batman v Superman: Dawn of Justice adalah sebuah film pahlawan super Amerika yang menampilkan karakter DC ComicsBatman dan Superman, yang didistribusikan oleh Warner Bros. Pictures. Film ini merupakan kelanjutandari film Man of Steel yang ditayangkan pada 2013 dan instalmen kedua dalam DC Extended Universe. Film ini disutradarai oleh Zack Snyder, dengan sebuah permainan latar yang ditulis oleh Chris Terrio dan David S. Goyer. Film ini dibintangi oleh Ben Affleck, Henry Cavill, Amy Adams, Jesse Eisenberg, Diane Lane, Laurence Fishburne, Jeremy Irons, Holly Hunter, dan Gal Gadot. Batman v Superman: Dawn of Justice merupakan film aksi-hidup pertama yang menampilkan Batman sekaligus Superman, serta film teatrikal pertama yang menampilkan pemeranan aksi-hidup fitur Wonder Woman, Aquaman, Cyborg dan The Flash.
Trailer
Mungkin sudah banyak yang nonton film ini, saya sendiri tertarik untuk menonton superhero yang berantem ini karena penasaran dengan kematian Superman. Karena saat nonton film Suicide Squad yang merupakan film ketiga dari DC Extended Universe, diceritakan sekelompok superhero yang muncul setelah kematian Superman. bagi yang kurang paham dengan endingnya, silahkan baca di sini.
Langsung saja yang penasaran dengan matinya Superman, cek di LayarKaca21. Para Outsiders dan Lady Rose wajib nonton film ini, hehehe bercanda . . .
sumber:

Tidak ada komentar:
Posting Komentar